Selasa, 08 Februari 2011

Tips Cantik Mudah dan Murah dari Rumah

Masker jeruk nipis untuk mengontrol kelebihan minyak

untuk mengurangi kelebihan minyak di wajah,campur putih telur
dari satu butir telur dari perasan satu buah jeruk nipis.oleskan pada
wajah yang sudah di bersihkan.diamkan hingga kering lalu bilas sampai bersih

Masker nanas untuk menghaluskan wajah

nanas bisa di gunakan mengenyahkan sel-sel kulit mati maupun jamur
karena di dalamnya terkandung enzim pengelupas
.agar wajah tampak selalu halus dan lembab,campurkan jus nanas dan air santan secukupnya dalam mangkuk kecil lalu aduk rata.setelah itu aplikasikan pada wajah menggunakan kapas.aplikasikan pada wajh menggunakan kapas .biarkan selama 20 menit sampai kering kemudian bilas hingga bersih dan keringkan dgn handuk

Air rebusan daun sirih untuk wajah

untuk membantu menghilangkan jerawat di wajah rebus air dengan beberapa lembar
daun sirih hinggamendidih.lalu uapkan wajah anda dengan uapnya yang masih panas 5-10 menit
jika wajah sudah mengeluarkan keringat gosok perlahan dengan kain atau handuk yang lembut
untuk mengeluarkan lemak dari wajah

mengencangkan kulit dengan putih telur 

 campur putih telur dengan satusendok teh madu hingga rata lalu oleskan di wajah dan leher ,kmudian biarkan sekitar 30 menit.selain berfungsi sebagai mengencangkankulit kocokan putih telur juga bermanfaat
untuk mengurangi tumbuhnya bulu-bulu halus di wajah anda.

mengesilkan pori-pori dengan sour cream 

jika anda memiliki masalah dengan pori-pori besar yang terbuka,
manfaatkanlah sour cream(susu asam)
dapat anda beli di supermarket atau toko bahan kue ambil satu sendok makan sour cream ,basuhkan ke wajah dan leher.tunggu sampai 15 menit dan cuci bersih

menghilangkan bintik-bintik hitam di wajah 

munculnuya komedo hitam di wajah (blackheads0memang menyulitkan karena kmedo hitam
lebih sulit untuk di angkat dibandingkan dngan komedo putih (whitehead)
untuk maembantu mempermudah pengangkatan komedo hitam haluskan2 buah kacang almond
campurkan dengan 1 putih telur dan 1/2 sendok teh air lemon .oleskan pada wajah dan biarkan
sampai kulit terasa kering.cuci bersih dengan air hangat kemudian di lanjutkan dengan air dingin

masker buah untuk jerawat

kulit wajah yang mudah berminyak berpotensi mengundang jerawat
cegah datangnya jerawat dengan membuat masker yang terdiri beberapa buah stroberi
yang dihaluskan 1 kantung teh hijau 1 sendok tyeh minyak jaitun.kandungan vitamin c
yang terdapat dalam stroberi meningkatkanb pergantian sel kulit wajah yang terdapat dalam stroberi
meningkatkan pergantian sel kulit wajah yang telah mati,teh hijau berfungsi sebagai antioksidan dan minyak zaitun yang melembabkan kulit yang terasa kasar

menghilangkan flek hitam dengan bengkuang

sari pati bengkoang sejak dulu di percaya mampu memperbaiki kondisi kulit karena
mampu mendinginkan kulit  dan mengatasi noda pada wajah. oleskan parutan bengkuang pada wajah
untuk menghilangkan flek-flek hitam maupun bekas jerawat atau campurkan parutan bengkoang
dengan lulur mandi sebagai scrub tubuh

mengatasi mata lelah dengan air lemon

mata yang terasa lelah bukan
hanya dapat diatasi
dengan menempelkan irisan mentimun
anda juga dapat mencoba mencampur 2 sendok
makan air lemon dan air dingin.celupkan selembar kapas pada campuran air tadi
dan taruh di mata anda yang tertutup selama 10 menit

menghilangkan bekas jerawat dengan madu

untuk menghilangkan bekas flek atau jerawat,gunakan madu yang telah di panaskan sebelumnya
lalu oleskan ke daerah yang bermasalah saaat masih hanga.diamkan sekitar 10 menit lalu bersihkan dengan kapas yang telah di basahi air.lakukan setiap hari sampai flek benar-benar hilang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar